Saturday, December 14, 2024
No menu items!
asia9QQ  width=
HomeLiga IndonesiaMadura United di Bursa Transfer Adem Ayem, Fabio Enggan Berkomentar

Madura United di Bursa Transfer Adem Ayem, Fabio Enggan Berkomentar

Madura United di Bursa Transfer Adem Ayem, Fabio Enggan Berkomentar – Dibukanya bursa transfer pemain BRI Liga 1 2021/2022 memungkinkan adanya beberapa klub yang akan diisi pemain baru. Tapi ada sesuatu yang unik disini, dimana Madura United di bursa transfer tampak tenang.

Beberapa klub bahkan sudah ada yang mengumumkan pemain baru da nada juga yang melakukan perpisahan dengan pemain lamanya.

- Advertisement -
asia9QQ

Tapi tidak untuk Madura United yang tampil dengan tenang dan tak tergesa-gesa dalam mengambil keputusan perubahan komposisi pemain.

Pelatih Madura United sendiri yaitu Fabio Lefundes memilih untuk sabar menyelesaikan babak pertandingan terakhir seri ketiga atau di putaran pertama BRI Liga 1.

“Saya fokus pertandingan lawan Borneo FC. Setelah Borneo, baru saya pikir hal-hal seperti itu. Kami punya pertandingan penting lawan Borneo,” ucap sang pelatih.

“Kami akan memikirkan itu nanti yang akan datang untuk putaran kedua. Kami harus dapat hasil maksimal di pertandingan ini,” ucap Fabio Lefundes.

Madura United memang masih bisa memainkan laga terakhirnya pada pekan ke-17 BRI Liga 1 untuk melawan Borneo FC di Stadion Manahan, Solo pada Selasa (14/12/2021).

Keputusan Fabio ini cukup bijak agar timnya bisa fokus pertandingannya dulu. Jadi urusan transfer pemain akan dibicarakan nanti.

Jika melihat kondisi Madura United saat ini sebenarnya komposisi pemainnya sudah cukup bagus. Ada sederet pemain asing juga yang ahli di posisinya masing-masing.

Nama-nama seperti Jaimerson Xavier, Hugo Homes dan Kim Jinsung ada disana. Tak hanya itu saja, masih ada Jaja dan Rafael Silva.

Wajar saja jika akhirnya Madura United di bursa transfer tidak terlalu heboh mengincar atau mengeluarkan pemainnya.

Siapa yang tidak kenal dengan Jaimerson?. Ia adalah sosok stopper handal yang sulit dilewati dengan kemampuan eksekusi tendangan bebas terbaik.

Lalu, masih ada Kim yang berasal dari Koea Selatan. Ia bisa diberi posisi manapun mulai dari bek atau gelandang bertahan.

Belum lagi Jaja sebagai pemain yang tak tergantikan sebagai gelandang serang dengan peran sebagai playmaker di timnya.

Dari sederet pemain asing itu, nama Rafael Silva agak tenggelam musim ini karena dirinya minim kontribusi gol selama mengenakan segaram Madura United.

Sejauh ini, Madura United yang tampil 11 laga dimana Rafale Silva hanya mencetak 6 gol.

Bahkan ia memiliki catatan buruk terkait dengan kedisiplinan. Rafael sudah mengoleksi dua kartu merah meskipun dalam posisinya sebagai striker dan itu menjadi koleksi terbanyak di Madura United.

Tentu dengan fakta ini ada kemungkinan jika Madura United akan membeli pemain baru.

Namun, selak pelatih, Fabio enggan membuka banyak hal tentang bursa transfer. Terlebih terkait dengan nama yang akan dimasukkan dalam rekrutan pemain baru nantinya.

“Semua orang bisa lebih baik lagi di dalam kerja. Tapi, kami punya pemain bagus, saya yakin mereka bisa memberi perbedaan di tim ini,” ucap sang pelatih yang berusia 49 tahun itu.

Jadi, Madura United di bursa transfer memang nampak tenang tapi pastinya sudah ada rencana yang akan dijalankan.

Fakta Madura United di Bursa Transfer

Melihat komposisi pemain di Madura United yang sudah cukup bagus, sebenarnya wajar jika Fabio tak mau pusing dengan transfer pemain baru.

Meskipun suntikan amunisi pemain perlu. Apalagi jika melihat pemain lokall yang justru tampil krang maksimal.

Sejauh ini Rafael Silva yang sudah berulah menjadi pemain asing yang terancam tak dipertahankan oleh Madura United.

Ada kemungkinan Madura United di bursa transfer ini tetap mempertahankan komposisi pemainnya.

Meskipun hasil yang ditunjukkan sejauh ini tak terlalu bagus, tapi bisa dibilang juga tidak mengecewakan. Apalagi setelah kedatangan Fabio.

Selain Madura United yang tenang di bursa transfer pemain, sebelumnya klub ini sudah mengalami gejolak parah ketika RD harus dipecat sebagai pelatih dikarenakan performanya yang buruk.

Madura United di bursa transfer yang nampak kurang bagus di bawah pelatih RD atau Rahmad Darmawan membuat banyak fans geram dan menuntut supaya RD dipecat.

Tuntutan dikabulkan dan sekarang, Madura United sudah diasuh oleh pelatih barunya.

Jadi, ketika Madura United di bursa transfer pemain ini tenang karena sebelumnya mereka sudah mengganti pelatih. Jadi, kemampuan pelatih baru dengan komposisi pemain lama masih dipantau.

RELATED ARTICLES
- Advertisment -
asia9sports

Most Popular

Recent Comments