Chelsea pesta gol jadi torehan paling memuaskan. Liga Inggris telah bergulir menyelesaikan 10 laga hingga pekan ketujuh. Urutan klasemen Liga Inggris musim 2021-2022 masih terus berubah dan tanpa hentinya setiap tim memperebutkan posisi atas.
Kini skuad asuhan Thomas Tuchel sukses bertengger di puncak klasemen dengan torehan 16 poin. Sementara di urutan kedua ditempati oleh Liverpool yang hanya tertinggal 1 angka saja dari Chelsea. Kemudian di ikuti Manchester City di peringkat tiga dengan koleksi 14 poin.
Sementara terkait perburuan top skor, bomber milik Livepool, Mohamed Salah telah membukukan 6 gol sama dengan pencapaian Jamie Vardy striker analan Laicester City. Chelsea pesta gol setelah sukses melibas Southampton di kandang sendiri.
Mereka unggul atas tim tamu skor 3-1. Ketiga gol kemenangan The Blues dilesakan oleh Trevoh Chalobah menit ke 9, Timo Werner menit 84 serta Ben Chilwel menit ke 89. Sementara tim Southampton hanya bisa membalas satu gol saja dai titik putih.
Saat itu pemain Southampton James Ward Prowse ditunjuk sebagai eksekutor tepat di menit 60. Hasil yang dicapai skuad garapan Thomas Tuchel kali bisa dibilang dramatis. Hal itu dikarenakan mereka harus menunggu setidaknya hingga menit ke 84 agar bisa mengungguli Southampton.
Saat laga memasuki menit 77, Romelu Lukaku sebenarnya telah mendapat peluang sebelum Chelsea pesta gol. Saat itu James Ward Prowse diganjar kartu merah sebab melakukan pelanggaran keras pada pemain The Blues Jorginho.
Walaupun hanya bermain dengan 10 pemain saja, sejak menit 77 klub yang berjuluk The Saint itu terus memberikan tekanan terhapan The Blues. Melihat laga klub Liga Inggris lainnya, klub garapan Ole Gunnar Solskjaer harus rela berbagi satu poin dengan gim Rafael Benitez.
Laga yang mempertemukan Manchester United kontra Everton berakhir imbang skor 1-1. The Red Devils tampil dengan gebrakan baru dimana para pemain top koleksinya di simpan di bangku cadangan. Salah satunya adalah pemain bintang Crsitiano Ronaldo.
Edinson Cavani serta Anthony Martial mewarnai laga sejak pertandingan di mulai untuk menghalau serangan The Tiffees. Selain Chelsea pesta gol, Manchester United terpaksa menanti hingga menit 43 untuk membuka keunggulan.
Bruno Fernandes memberikan umpan kepada Anthony Martial dan diolah menjadi gol manis. Di babak kedua, pelatih Setan Merah mengubah strategi permainan dengan menyerang lebih intens berharap kembali menambah gol.
Ronaldo dan Sancho kemudian diturunkan sang juru taktik menggantikan Cavani serta Martial. Akan tetapi selang 8 menit kemudian, skuad Everton berhasil mengejar ketertinggalannya lewat skema serangan balik. Skor 1-1 terus bertahan hingga akhir pertandingan, berbeda dengan Chelsea pesta gol.
Chelsea Pesta Gol, Sejumlah Laga Liga Inggris Berjalan Dramatis
Beralih ke klub Liverpool dimana mereka juga menjalani pertandingan yang berakhir seri skor 2-2 saat meladeni Manchester City.
Babak pertama Liverpool dan Manchester City sama-sama tidak menghasilkan gol lantas memasuki menit 59 barulah gol Liverpool terjadi. Mohamed Salah memberikan umpan untuk Sadio Mane yang langsung diolah menjadi gol indah.
Gawang yang dijaga Ederson Moraes jebol sebab bola bergulir dengan sangat keras. Rupanya keunggulan Liverpool tidak bertahan lama selang 10 menit kemudian tim Pep Guardiola berhasil membuat gol balasan lewat pemainnya Phil Foden yang memanfaatkan assist Gabriel Jesus.
Chelsea pesta gol memang tak sama dengan Liverpool. Menit ke 76, Mohamed Salah kembali membuat jala Manchester City bergetar. Lalu saat pertandingan memasuki menit 81, Kevin de Bruyne berhasil menyamakan kedudukan 2-2.
Akhirnya big match Liverpool kontra Manchester United berakhir tanpa ada tambahan gol lagi. Dari laga-laga tersebut di atas sejumlah pemain top Liga Inggris sukses menjadi top skor pertandingan. Setelah posisi puncak di isi Mohamed Salah dan Jamie Vardy dengan koleksi 6 gol.
Urutan berikutnya di susul pemain Wes Ham yakni Michail Antonio, posisi top skor ketiga ada Bruno Fernandes Manchester United, Sadio Mane Liverpool, Neal Maupya Brighton serta Ismalia Sarr Watford, mereka sama-sama mengoleksi 4 gol.
Liga Inggris musim 2021-2022 semakin menarik untuk disaksikan. Terlebih setelah Chelsea pesta gol dan memuncaki klasemen. Sangat disayangkan tak ada satu nama pun pemain The Blues yang berhasil masuk jajaran top skor sementara.