Wednesday, May 1, 2024
No menu items!
asia9QQ  width=
HomeLiga IndonesiaPerkuat Pertahanan, Inilah Pemain Keturunan Indonesia yang Ingin Bela Timnas

Perkuat Pertahanan, Inilah Pemain Keturunan Indonesia yang Ingin Bela Timnas

Pelatih Shin Tae-yong bersama PSSI saat ini tengah gencar menjaring pemain keturunan Indonesia yang berminat untuk menjadi bagian laskar garuda.

PSSI telah mengabarkan bahwa ada empat nama pemain keturunan yang digodok untuk menjadi bakal calon dinaturalisasikan.

- Advertisement -
asia9QQ  width=

Keempat nama pemain tersebut merupakan hasil dari rekomendasi Shin Tae-yong, pelatih timnas Indonesia.

Pemain yang masuk daftar naturalisasi diharapkan mampu menjadi pondasi dan bisa saling berbagi pengalaman dengan pemain lokal,

untuk mempersiapkan diri untuk turnamen di Kualifikasi Piala Asia 2023.

Hingga saat ini, baru tiga kandidat pemain yang telah menyerahkan dokumen untuk pemberkasan.

Tiga Pemain Keturunan Indonesia Sudah Terdaftar dalam Pemberkasan

Jordi Amat

Jordi Amat merupakan pemain sepak bola yang membela klub KAS Eupen (Belgia) dengan posisi sebagai bek tengah.

Pria kelahiran 21 maret 1992 di kota Barcelona. Jordi memiliki garis keturunan darah Indonesia dari sang nenek yang berdarah Makassar, Sulawesi Selatan.

Pemain 29 tahun telah berhasil mencatat 22 penampilan dan sudah mencetak satu assist.

Sandy Walsh

Pemain yang sedang merintis karier di Belgia yang membela klub KV Mechelen berposisi sebagai fullback ini,

mempunyai garis keturunan Indonesia dari sang ibunda, Brigitta Portier. Pria kelahiran 14 Maret 1995 memiliki tinggi badan 185 cm.

Shayne Pattynama

Pemain yang telah berusia 23 tahun ini merupakan pemain bek yang berpaspor Belanda.

Shayne saat ini bergabung dalam klun bola Viking FK di Eliteserien.

Ia memiliki garis keturunan Indonesia berasal dari sang ayah yang lahir di Semarang, Jawa Tengah.

Selain itu, ia juga mempunyai banyak keluarga besar dari Ambon dan Maluku.

Adanya daftar pemain yang telah melengkapi pemberkasan, diharapkan pemerintah akan sigap dan mempercepat tindak lanjut proses naturalisasi,

sehingga para pemain bisa dengan segera memperkuat laskar garuda dalam waktu dekat.

Pemain yang Menolak Menjadi Timnas Indonesia

Sebelumnya, ada beberapa nama yang sudah direkomendasikan oleh pelatih Shin Tae-yong untuk melakukan penjajakan.

Pemain yang sudah melakukan penjajakan tersebut adalah Mees Hilgers, Kevin Diks, dan Tijjani Reinjnders.

Mereka bertiga menolak permintaan PSSI untuk memiliki paspor logo Garuda.

Alasan Kevin Diks tidak bisa melanjutkan penjajakan dengan PSSI karena ia tidak mendapat izin dari orangtuanya.

Di sisi lain, alasan Tijjani Reinjnders enggan untuk membela laskar garuda karena ia tak memiliki minat untuk bermain,

dan membela timnas Indonesia sedangkan Mess Hilgers senasib dengan Kevin dikarenakan oleh.

Mees bersedia merumput dengan timnas Indonesia akan tetapi ia juga mendapat restu dari orangtuanya.

Siapakah Pemain Naturalisasi Ke-4

Dua kandidat yang dicanangkan mengisi satu slot kekosongan pemain naturalisasi timnas Indonesia adalah Emil Audero Mulyadi,

dari klub Sampdoria yang lahir di Mataram, Lobok, Indonesia dan Jordi Wehrman dari FC Luzern.

Jika kiper yang merumput membela Sampdoria berminat dan bersedia menjadi pemain naturalisasi.

Maka, PSSI tidak melanjutkan tindak lanjut proses penjajakan ke pemain Jordi Wehrman.

Hal tersebut dikarenakan hanya tersisa satu kuota pemain keturunan yang menjadi bakal calon pemain dinaturalisasikan.

Di sisi lain, hingga kini Emil belum memberikan persetujuan atas ketersediaannya untuk bergabung menjadi bagian dari laskar garuda.

Ia meminta beberapa waktu untuk mempertimbangkan hal tersebut.

Sebelum memberikan keputusan atas tawaran-tawaran yang saat ini ia terima

Ultimatum Menteri Pemuda dan Olahraga

Zainuddin Amali, Menteri Pemuda dan Olahraga, kembali mengingatkan dan menegaskan ia tak ingin gegabah,

dalam mengambil keputusan menyetujui pemain yang akan dinaturalisasikan demi kepentingan perkembangan Timnas Indonesia.

Penjaringan pemain harus dilakukan dengan saksama, teliti, dan akan lebih ketat lagi dari sebelumnya.

Selain itu, untuk memaksimalkan rencana naturalisasi. Menpora akan mengundang langsung PSSI dan pelatih Shin Tae-yong,

untuk mendengarkan langsung terkait alasan kriteria pemain yang akan di naturalisasi.

Bersedia Bela Timnas Indonesia

Tujuan PSSI mencari pemain dari Eropa sesuai daftar rekomendasi pelatih Shin Tae-yong,

bertujuan untuk membangun dan memperkuat laskar garuda dalam berlaga di berbagai kejuaraan di lapangan hijau.

Maka dari itu, para pemain yang akan masuk daftar naturalisasi menjad laskar garuda harus memiliki berjiwa nasionalisme tinggi,

dan bersedia merumput membela timnas di lapangan hijau.

RELATED ARTICLES
- Advertisment -
asia9sports

Most Popular

Recent Comments