Timnas Indonesia U-22 akan selalu mengenang akan tanggal 26 Februari dan menjadikan hari paling bersejarah dalam dunia persepak bolaan di Indonesia.
Pasalnya lebih tepatnya pada tanggal 26 Februari 3 tahun yang lalu mereka berhasil mencetak sejarah dengan menjuarai Piala Dunia Aff U-23 2019.
Perjalanan Timnas indonesia saat itu untuk dapat memenangkan kejuaraan Piala Dunia Aff U-23 2019 tidaklah mudah.
Saat itu Indonesia tergabung dalam grub B bersama sang tuan rumah Kamboja, Malaysia serta Myanmar.
Pada saat itu tim Indonesia dilaga pembuka ditahan imbang dengan skor 1-1 oleh Myanmar.
Timnas Indonesia saat itu semakin tertekan dan setelah laga kedua kembali memainkan permainan dengan imbang.
saat itu hanya memiliki bekal 2 poin dari 2 pertandingan dan inilah alasan mereka dapat memenangi Laga Terakhir.
Timnas Indonesia imbang dengan Malaysia yakni 2-2. Timnas Indonesia saat itu lolos semifinal piala dunia aff U-23 2019 bersama kamboja.
Menciptakan sejarah baru
Pada saat laga semifinal Timnas Indonesia U-22 bertanding melawan Vietnam,
dan saat itu Tim garuda Indonesia berhasil meraih kemenangan dengan skor 1-0 yang didapatkan melalui tendangan bebas oleh pemain bernama Lutfi Kamal.
Peluang untuk mendapatkan tiket final dalam Piala Dunia Aff U-23 sudah didepan mata.
Dan untuk yang selanjutnya Tim garuda melakukan pertandingan melawan Thailand,
yang waktu itu tengah sukses menumbangkan Kamboja sebagai tuan rumah melalui drama dari adu penalti dan berakhir dengan perolehan skor 5-3.
Pada saat laga final, Timnas Indonesia U-22 bertanding melawan Thailand,
dan saat itu Indonesia sempat mengalami kebobolan terlebih dahulu, melalui aksi yang telah dilakukan oleh Saringkan Promsupa.
Namun pada akhirnya Tim Indonesia dapat membalasnya melalui dua gol yang dapat tercetak,
dari pemain Sani Rizki Fauzi serta Osvaldo haay
Gelar piala Aff U-23 2019 akhirnya dapat berhasil diraih oleh Timnas Indonesia U-22 saat itu.
Timnas Indonesia akhirnya berhasil mencetak baru di tanah sang tuan rumah,
Kamboja. Marinus Wanewar pada saat itu telah mendapatkan penghargaan sebagai top scorer dalam Piala Aff U-22 2019,
bersama Saringkan Promsupa dan Tran Danh di mana ketiganya telah sama-sama mencetak sebanyak 3 gol dalam ajang tersebut.
Timnas Indonesia U-22 Disambut baik bak pahlawan
Timnas Indonesia U-22 pada saat itu telah mendapatkan sambutan bak pahlawan ketika selesai dalam ajang tersebut dan kembali ke tanah air Indonesia.
Penyambutan yang dilakukan oleh sejumlah Suporter sejak mereka tiba di Bandara Internasional Soekarno Hatta pada 27 Februari 2019 yang lalu.
Bahkan PSSI pun juga menyiapkan sebuah pawai khusus yang digunakan untuk mengarak Skuat Garuda Indonesia,
pada saat itu dengan menggunakan bus tingkat terbuka.
Timnas Indonesia U-22 saat itu berkeliling mengelilingi kota Jakarta,
dan dengan bangga membawa trofi kebanggan yang telah berhasil mereka raih dalam ajang Piala Dunia Aff U-23 2019.
Puncak dari acara tersebut yakni ketika mereka mendapatkan undangan dari Presiden Joko Widodo ke Istana Negara.
Bahkan presiden Joko Widodo pun telah memberikan bonus kepada mereka dengan berupa uang Senilai Rp 200 juta,
kepada setiap masing-masing pemain. Presiden Joko Widodo telah mengaku bahwa beliau sangatlah bangga,
terhadap para timnas Indonesia yang telah berhasil memenangkan ajang tersebut dan membawa piala trofi Aff U-22 2019,
dan beliau berharap dengan adanya prestasi ini membuat kebangkitan tersendiri bagi sepak bola di Indonesia.
Gagal pertahankan gelar karena pandemi Covid-19
Tim Nasional Indonesia telah gagal mempertahankan gelar dalam ajang Piala Dunia Aff U-23.
Pada ajang ke tahun 2022 timnas Indonesia dinyatakan mundur dalam ajang tersebut,
dikarenakan terdapat beberapa pemain yang dinyatakan positif terpapar Covid-19 dan terdapat beberapa pemain yang mengalami cidera.
Pelatih timnas yakni Shin Tae-yong kabarnya beliau lah yang memutuskan secara langsung,
untuk mengundurkan diri dari Piala Dunia Aff U-23 2022.
Permintaan pelatih itu telah diungkapkan melalui surat yang dikirimkan ke PSSI dan langsung ditanggapi oleh Ketua Umum PSSI.
Sekian pembahasan mengenai tanggal 26 Februari menjadi hari yang penting dalam sejarah dunia bola di Indonesia,
khususnya bagi para Timnas Indonesia U-22 yang saat itu telah berhasil membawa pulang trofi Piala Dunia Aff U-23 2019.
Semoga hal ini dapat menambah wawasan pengetahuan anda mengenai dunia bola. Sekian Terimakasih